20 Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Inilah 20 sketsa manusia karya para arsitektur fenomenal. Para arsitektur terkenal di jamannya ini membuat sketsa gambar manusia menurut cita rasa mereka dari sudut pandang desain arsitektural. Artikel tentang gambar-gambar sketsa para arsitek dunia ini bersumber dari: https://www.archdaily.com.

Ada banyak cara dalam menciptakan objek arsitektural. Ada banyak pendekatan yang berbeda-beda dalam menciptakan ruang arsitektural.

Para arsitek memandang arsitektur melalui cita rasa. Mereka juga menafsirkan skala sebuah arsitektur menggunakan perbandingan terhadap tubuh manusia. Tubuh manusia sendiri adalah objek desain yang membutuhkan arsitektur agar terlindungi dari bahaya alam.

Karena itulah pada desainer seringkali menyertakan sosok manusia dalam sketsa mereka untuk memberikan cita rasa yang lebih baik dari skala dan atmosfir desain mereka.

Adalah Noor Makkiya, seorang yang bisa disebut rajin banget karena mengumpulkan sketsa dari para arsitektur terkenal di dunia.

Noor Makkiya mengatakan bahwa para arsitek sebenarnya memproyeksikan diri mereka sendiri dalam manusia sehingga jika gambar-gambar sketsa manusia hasil karya para arsitek itu diperbandingkan, akan akan seringkali ditemukan perbedaan dalam bentuk tubuh dan gerak tubuh. Seringkali para arsitek mewakilkan ide-ide desainmereka sebagai referensi untuk memahami kondisi fisik manusia.

Pusing lah memamhami bahasa dan istilah seputar arsitektur. Silahkan langsung saja melihat satu persatu gambar-gambar sketsa manusia yang bermacam-macam ini. Ada gambar sketsa yang digunakan untuk studi ilmiah proporsi tubuh manusia oleh Da Vinci dan Le Corbusier hingga sketsa sosok primitive oleh Glenn Murcutt.

20 Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Allison and Peter Smithson

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Alvaro Siza

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Andrew Geller

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

C. F. Moller

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Claude Parent

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Frank Gehry

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Gian Lorenzo Bernini

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Glenn Murcutt

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Le Corbusier

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Leonardo Da Vinci

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Mies van de Rohe

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Norman Foster

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Oscar Niemeyer

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Peter Cook

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Renzo Piano

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Sanaa

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Steven Holl

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Santiago Calatrava

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Theo van Doesburg

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Walter Gropius

Sketsa Manusia Karya Para Arsitektur Fenomenal

Demikianlah 20 sketsa manusia karya para arsitektur fenomenal. Semoga gambar-gambar tangan para arsitek dunia tersebut bisa menjadi referensi dan sedikt pengetahuan pembaca nikifour dalam hal arsitektural dan teknik sipil.

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.